EPANET adalah program komputer yang menggambarkansimulasi hidrolis dan kecenderungan kualitas air yangmengalir di dalam jaringan pipa. Jaringan itu sendiri terdiridari Pipa, Node (titik koneksi pipa), pompa, katub, dan tangkiair atau reservoir. EPANET menjajaki aliran air di tiap pipa,kondisi tekanan air di tiap titik dan kondisi konsentrasi bahankimia yang mengalir di dalam pipa selama dalam periodepengaliran. Sebagai tambahan, usia air (
water age
) danpelacakan sumber dapat juga disimulasikan
Tidak ada komentar:
Posting Komentar